Visi, misi dan kebijakan mutu IPB yang baru

July 2, 2014 oleh :
KMM IPB, Standar Mutu

Share :

Responsive image

gambar terkait : Visi, misi dan kebijakan mutu IPB yang baru


Untitled-1

Visi, misi, dan Kebijakan Mutu IPB telah dirubah dan mulai berlaku saat ini, hal ini berdasarkan Peraturan Rektor IPB No. 22/I3/PP/2011 tanggal 30 Desember 2011 tentang Sistem Penjaminan Mutu IPB adalah sebagai berikut:

Visi

Menjadi terdepan dalam memperkokoh martabat bangsa melalui pendidikan tinggi unggul pada tingkat global di bidang pertanian, kelautan, dan biosains tropika

Misi

  1. Menyiapkan insan terdidik yang unggul, profesional, dan berkarakter kewirausahaan di bidang pertanian, kelautan, dan biosains tropika
  2. Memelopori pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni yang unggul di bidang pertanian, kelautan, dan biosains tropika untuk kemajuan bangsa
  3. Mentransformasikan ilmu pengetahuan, teknologi, serta seni dan budaya unggul IPB untuk pencerahan, kemaslahatan, dan peningkatan kualitas kehidupan secara berkelanjutan.

 

Kebijakan mutu

Dengan komitmen tinggi terhadap mutu, IPB secara konsisten dan akuntabel dalam menghasilkan lulusan yang kompeten dalam bidang pertanian, kelautan, dan biosains tropika untuk kemajuan bangsa.

Tags :


Penulis :

| 13 Berita


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Artikel